I Dare To Be Grey …

Uban.

Salah satu masalah penuaan dini yang muncul dalam garis keluarga kami adalah uban. Sejak selesai kuliah pada Juni 2014, nilai pertambahan uban yang tumbuh di kepala saya mengikuti grafik eksponen. Naik dari 1, 4, 9, 16, 25, 36, dan seterusnya hingga tak berhingga. Haha ..

Awalnya masih 1, 2, 3, dan 4. Masih bisa dicabut dikala sempat. Tapi lama kelamaan kok makin banyak, kalau dicabut rasa sakitnya malah bikin berontak. :D

Read More ...

Perfeksionisme sang Melankolis

Salah satu hal paling menarik yang saya suka amati sehubungan dengan pekerjaan saya sebagai guru adalah kepribadian siswa. Tak salah.. Sebab salah satu artikel yang pernah saya bahas dalam tugas akhir semasa kuliah saya adalah tentang kecenderungan tipe kepribadian siswa. Siswa sebagai peserta didik, sekaligus sebagai manusia. 

Read More ...
1 2